10 Tips Cerdas Beli Laptop Bekas Online: Jangan Sampai Tertipu!

10 Tips Cerdas Beli Laptop Bekas Online: Jangan Sampai Tertipu!
PASUNDAN EKSPRES- Kalau kamu lagi hunting laptop bekas dengan harga miring, hati-hati deh!
Beli laptop bekas emang bisa jadi pilihan cerdas, tapi ada beberapa hal penting yang harus kamu perhatikan biar nggak kena tipu. Yuk, simak 10 tips jitu ini!
1. Pilih Penjual yang Terpercaya
Sebelum klik "beli," pastikan kamu memilih penjual yang kredibel. Cek riwayat penjual dan ulasan dari pembeli lain.
BACA JUGA: Cuan dari Dompet Digital Tanpa Modal Simak Ini Link Saldo DANA Gratis!
Kalau bisa, beli lewat platform e-commerce dengan layanan pihak ketiga supaya kamu bisa retur atau komplain kalau ada masalah.
2. Cek Review dan Spesifikasi
Cari tahu tentang laptop yang mau kamu beli dengan membaca review dari pengguna lain.
Selain itu, pastikan spesifikasi laptop sesuai dengan kebutuhanmu. Ini penting banget buat tahu kondisi barang.
BACA JUGA: Cara Pinjaman 500 Ribu Langsung Cair Tanpa KTP Lewat Aplikasi Ini
3. Periksa Kondisi Bodi Laptop
Perhatikan bodi laptop dengan seksama. Cek ada nggaknya retakan, benturan, atau bagian yang longgar.
Jangan lupa cek bagian bawah untuk memastikan engsel dan sekrup masih oke.
4. Lihat Kondisi Layar
Buka layar laptop dan periksa kondisi LCD-nya. Pastikan nggak ada perubahan warna, kecerahan yang aneh, atau piksel yang rusak.
5. Tes Keyboard dan Touchpad
Coba semua tombol keyboard dan rasakan kenyamanannya. Untuk touchpad, pastikan semua fungsinya berjalan lancar, dari scrolling hingga klik kanan.
6. Cek Port dan Drive CD/DVD