PASUNDAN EKSPRES - Bagaimana jika kita Melihat Foto Lawan Jenis Saat Puasa Apakah Membatalkan?
Hal tersebut diperbolehkan sebab itu bukanlah wujud asli dari orang tersebut, bahkan ketika seseorang melihat lawan jenisnya dari pantulan kaca itu juga diperblehkan.
Karna melihatnya dari pantulan kaca. Namun hukum diperbolehkannya itu bisa menjadi haram ketika seseorang melihatnya yang disertai dengan syahwat.
Lantas bagaimana jika Melihat Foto Lawan Jenis Saat Puasa Apakah Membatalkan?
Seseorang yang menjalankan puasa dituntut untuk menahan diri. Menahan diri dari setiap hal yang akan membatalkan.
Dan salah satu hal yang memebatalkan adalah keluarga sperma.
Berikut Hal yang Membatalkan Puasa Ketika Melihat Foto Lawan Jenis.
- Segaja mengeluarkan sperma, seperti onani dan oral seks.
- Menyentuh lawan jenis yang masih mahram, pasalnya batal apabila menyentuh tanpa penghalang dan dengan syahwatnya.
- Menyentuh lawan jenis yang bukan mahram tanpa penghalang, puasanya batal baik menyentuh dnegan syahwat maupun tidak.
Maka dalam hal ini dapat disimpulkan bahwa melihat foto dan video lawan jenis saat puasa tidak membatalkan, selagi tidak menggunakan syahwatnya.
Sehingga hukumnyapun diperbolehkan, meskipun diperbolehkan tapi kegiatan tersebut akan sangat mengurangi kesempurnaan ibdah puasa.
Itulah artikel tentang Melihat Foto Lawan Jenis Saat Puasa Apakah Membatalkan, semoga bisa menjawab pertanyaannya.
Terimakasih telah membaca. (nsa)