Subang Kolaboratif dan SMAN 1 Cisalak Gelar Penanaman Pohon untuk Ruang Terbuka Hijau

Subang Kolaboratif bersama SMAN 1 Cisalak, didukung penuh oleh Civitas Akademika SMAN 1 Cisalak.
“Kami ingin gerakan penanaman pohon ini menjadi program berkelanjutan. Ke depan, kami berencana melibatkan lebih banyak elemen masyarakat agar misi menjaga dan merawat lingkungan tetap berjalan konsisten,” tambah Dicky.
Subang Kolaboratif mengajak seluruh masyarakat, khususnya generasi muda di Kabupaten Subang, untuk terlibat dalam aksi nyata pelestarian lingkungan.
Dengan kolaborasi yang kuat, diharapkan upaya penghijauan ini mampu menciptakan lingkungan yang lebih sehat, lestari, dan nyaman bagi generasi mendatang.