Film

Sinopsis Film Inside Out 2, Tampilkan 4 Emosi Riley Menuju Remaja

Sinopsis Film Inside Out 2, Tampilkan 4 Emosi Riley Menuju Remaja

PASUNDAN EKSPRES - Kamu sudah menunggu Film Inside Out 2, jika iya pas sekali. Karna kami akan memberikan informasi seputar film tersebut. 

Film Inside Out 2, tentunya akan berbeda jika dibandingkan dengan film yang pertama. Dalam film kedua ini akan lebih memperlihatkan emosi-emosi yang dimiliki Riley yang menuju remaja. 

Ada 4 emosi, yaitu Anxiety (Kecemasan), Envy (iri/Cenburu), Ennui (Kekecewaan) dan Embarassment (Malu). 

Keempat emosi tersebut akan bertindak dan mempengaruhi kehidupan masa remaja Riley, yang tentunya akan menjadi perjalanan yang sempurna. 

BACA JUGA:Masih Dibintangi Song Kang, Ini Jadwal Tayang Sweet Home 3: The Final Season

Lebih Singkatnya, Film ini akan menceritakan tentang kehidupan seorang perempuan yang berusia 13 tahun yang bergabung dalam tim hoki sekolah. 

Dalam kehidupan remajanya, emosi lamnya seperti Joy (Amy Poehler), Anger ( Lewis Black), Sadness (Phyllis Smith), Fear (Tony Hale) dan Disgust (Liza Lapira) dikejutkan dengan kehadiran emosi baru. 

Otak reley atau Headquarter terheran-heran dengan hadirnya emosi baru dalam diri Riley. Bahkan perasannya semakin kompleks tidak karuan. 

Anxiety yang menjadi emosi baru serta memberikan perubahan yang signifikan dalam hidup Riley dan terkadang mengungkapkan penyesalannya. 

BACA JUGA:Deva Mahendra Selingkuh Dengan Devina Karamoy di Film Ipar Adalah Maut, Tayang Hari Ini!

Lantas apakah Riley mampu menyelesaikan masalah yang dihadapi dirinya atau malah terjebak. 

Nonton saja filmnya di Bioksop, karna Film Inside Out 2 saat ini telah tayang di seluruh bioskop Indonesia. 

Selamat menonton! 

Berita Terkait
Terkini Lainnya

Lihat Semua