Mudah! Ini Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa Bunga di HP

Mudah! Ini Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa Bunga di HP
PASUNDAN EKSPRES - Aplikasi dompet digital seperti DANA kini bukan hanya digunakan untuk transaksi non-tunai, tapi juga bisa menjadi solusi keuangan cepat di saat darurat.
Salah satu fitur yang paling dicari adalah pinjam saldo DANA tanpa bunga.
Kabar baiknya, saat ini sudah ada beberapa cara mudah untuk meminjam saldo DANA langsung dari HP tanpa dikenai bunga. Yuk, simak penjelasan mengenai cara pinjam saldo DANA tanpa bunga.
BACA JUGA: Daftar 6 Aplikasi Pinjaman Saldo DANA Cepat Cair 2025! Sat Set Lima Menit Cair!
Apa Itu Pinjam Saldo DANA?
Pinjam saldo DANA adalah layanan yang memungkinkan pengguna mendapatkan dana atau saldo tambahan di akun DANA mereka.
Saldo ini bisa digunakan untuk berbagai kebutuhan seperti membayar tagihan, beli pulsa, belanja online, hingga transfer ke rekening bank.
Melalui platform-platform inilah kamu bisa melakukan pinjaman, lalu mencairkannya ke saldo DANA.
BACA JUGA: Pinjaman Saldo DANA 100 Ribu Langsung Cair: Cara Mudah dan Cepat Dapat Dana Tambahan
Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa Bunga
1. Gunakan Aplikasi Kredivo
Unduh aplikasi Kredivo dan daftar menggunakan KTP serta nomor HP aktif.
Setelah akun disetujui, Kredivo biasanya memberikan limit awal hingga Rp1 juta.
Gunakan fitur Cairkan ke Rekening Bank, lalu transfer ke akun bank yang terhubung dengan DANA.
Di masa promo pengguna baru, Kredivo sering memberi cicilan 0% untuk tenor 30 hari.