PASUNDAN EKSPRES - Ada kabar baik buat kamu, Google Maps Bantu Mobil Listrik Temukan Stasiun Pengisian Daya.
Bukan hanya itu saja, Google Maps juga akan memberikan informasi apakah pengisian daya tersebut cepat, sedang atau lambat.
Jika kamu telah menemukan Stasiun pengisian daya, apakah kamu tahu caranya seperti apa? Jika belum yuk simak di bawah ini.
Berikut Tips Mengisis Daya Mobil Listrik
- Unduh Aplikasi yang telah disediakan
- Temukana Stasiun pengisian daya terdekat
- pasangkan Gun sesuai degan jenis mobil
- Scan QR code di SPKLU untuk mengisi daya
- Bayar dengan menggunakan metode yang tersedia
- Tunggu hingga proses charge penuh
Jika kamu telah mengetahui cara mengisi daya pada mabil listik, mari kita beralih ke cara menemukan Stasiun pengisian daya menggunakan google maps. Simak Caranya!
- Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah membuka aplikasi "Google Maps"
- Setelah itu pilih kategori lainnya yang berada di bagian atas pojok. Lalu gulir ke bawah dan pilih SPKLU.
- Setelah di aktifkan, maka akan terlihat SPKLU yang dengan berbagai keterangan. contoh SPLKU Stasion Buka Pengisian daya cepat.
- Setelah itu Google Maps akan memberikan petunjuk kepada kamu menuju lokasi terdekat dan tercepat.
Nah itulah cara Google Maps Bantu Mobil Listrik Temukan Stasiun Pengisian Daya.
Terimakasih telah membaca!