Voli

Proliga 2024 - Daftar Klasemen Sementara dan Jadwal Pertandingan di Putaran I Minggu Ke II

Proliga 2024 - Daftar Klasemen Sementara dan Jadwal Pertandingan di Putaran I Minggu Ke II
Proliga 2024 - Daftar Klasemen Sementara dan Jadwal Pertandingan di Putaran I Minggu Ke II (Dok Istimewa)

PASUNDAN EKSPRES - Artikel ini akan memberikan informasi mengenai Daftar Klasemen Sementara Proliga 2024 dan jadwal pertandingan di minggu ke 2. 

Proliga merupakan ajang pertandingan bola Voli terbesar di Indonesia, banyak atlet luar Negri yang ikut serta memeriahkannya. 

Salah satunya Gia Milana atlet Amerika Serikat yang saat ini bergabung dalam club Jakarta Pertamina Enduro. 

Dalam Proliga tahun ini terdapat 7 tim baik putra maupun putri yang turut gabung dalam pagelaran olahraga voli kali ini. 

BACA JUGA:Komentar PBVSI Mengenai Rencana KOVO yang Gelar All Star Game di Indonesia Arena

Berikut Daftar Klasemen Sementara Proliga 2024 

Daftar Klasemen Sementara Putra 

  1. Jakarta Lavani Allo Bank Electric (6)
  2. Jakarta Stin BIN (6)
  3. Jakarta Pertamina Pertamax (3)
  4. Palembang Bank Sumselbabel (3)
  5. Jakarta Bhayangkara Presisi (0)
  6. Kudus Sukun Badak (0)
  7. Jakarta Garuda Jaya (0)

Daftar Klasemen Sementara Putri

BACA JUGA:Proliga 2024 - Jakarta BIN Puncaki Klasemen Meski Megawati Hangestri Absen

  1. Jakarta Pertamina Enduro (6)
  2. Jakarta Electrik PLN (3) 
  3. Jakarta Pepsivo Polwan (3) 
  4. Jakarta BIN (3)
  5. Bandung BJB Tandamata (3)
  6. Gresik Petrokimia Pukuk Indonesia (0)
  7. Jakarta Livin Mandiri (0)

Selain Daftar Klasemen Sementara dari sektor putra dan Putri kami juga akan memberikan jadwal pertandingan di minggu ke-II putaran I. 

Berikut Jadwal Pertandingan Minggu Ke-II Putaran I di Gor Jatidiri Semarang akan dimulai pada 02 Mei -05 Mei 2024. 

Tanggal  Waktu  Tim  Pertandingan 
Selasa, 02 Mei 2024  14.00 WIB Putri BANDUNG bjb TANDAMATA vs GRESIK PETROKIMIA PUPUK INDONESIA 
Selasa, 02 Mei 2024  16.00 WIB Putri  JAKARTA PERTAMINA ENDURO vs JAKARTA ELECTRIC PLN
Selasa, 02 Mei 2024  18.30 WIB  Putra  JAKARTA LAVANI ALLO BANK ELECTRIC vs JAKARTA STIN BIN
Rabu, 03 Mei 2024  14.00 WIB Putri JAKARTA POPSIVO POLWAN vs JAKARTA BIN
Rabu, 03 Mei 2024 16.00 WIB  Putri BANDUNG bjb TANDAMATA vs JAKARTA LIVIN MANDIRI
Rabu, 03 Mei 2024  18.30 WIB Putra  JAKARTA PERTAMINA PERTAMAX vs JAKARTA BHAYANGKARA PRESISI
Kamis, 04 Mei 2024 14.00 WIB Putra KUDUS SUKUN BADAK vs JAKARTA GARUDA JAYA
Kamis. 04 Mei 2024 16.00 WIB Putri JAKARTA PERTAMINA ENDURO vs JAKARTA POPSIVO POLWAN
Kamis, 04 Mei 2024  18.30 WIB Putra JAKARTA STIN BIN vs PALEMBANG BANK SUMSELBABEL
Jum'at, 05 Mei 2024 14.00 WIB Putra  JAKARTA LAVANI ALLO BANK ELECTRIC vs JAKARTA BHAYANGKARA PRESISI
Jum'at, 05 Mei 2024 16.00 WIB Putri JAKARTA ELECTRIC PLN vs GRESIK PETROKIMIA PUPUK INDONESIA
Jum'at, 05 Mei 2024 18.30 WIB Putra JAKARTA PERTAMINA PERTAMAX vs KUDUS SUKUN BADAK

Itulah informasi yang dapat kami berikan kepada kalian mengenai Daftar Klasemen Sementara dan Jadwal Pertandingan di Putaran I Minggu Ke II. 

Terimakasih telah membaca. 

Berita Terkait
Terkini Lainnya

Lihat Semua