Punya 'Modal' Cukup, Ucok akan Daftar ke Semua Partai sebagai Bakal Calon Bupati Subang

Tangkapan layar YouTube Pasundan Ekspres
“Semua keputusan itu datang dari saya, memang ada teman, mitra yang ikut mendorong, tapi saya anggap itu sifatnya hanya motivasi, semua keputusan untuk ‘nyalon bupati’ ini ya dari saya,” tambahnya.
Saat dintanyai kenapa dirinya menyiapkan berbagai opsi dengan mendaftar ke dua partai sekaligus, bahkan bersedia daftar di jalur peseorangan, Ucok dengan gaya khasnya memaparkan politik itu dinamis.
“Saya hanya antisipasi saja, ke partai lain juga saya akan daftar,” tukasnya.