Fakta-Fakta Serial House of the Drag Bakal Lanjut Season 3

Musim kedua House of the Dragon kembali dibintangi jajaran aktor yang berperan dalam musim sebelumnya. Beberapa di antaranya, Emma D'Arcy, Olivia Cooke, Matt Smith, Rhys Ifans, Eve Best, hingga Fabien Frankel.
Selain itu, diramaikan juga penampilan dari Steve Toussaint, Matthew Needham, Tom Glynn-Carney, Ewan Mitchell, hingga Phia Saban.House of the Dragon musim kedua tayang di HBO pada 16 Juni 2024
(nym)