Panduan Lengkap Cara Ajukan BCA Personal Loan, Pinjaman Tanpa Agunan untuk Berbagai Kebutuhan

Panduan Lengkap Cara Ajukan BCA Personal Loan, Pinjaman Tanpa Agunan untuk Berbagai Kebutuhan

BCA Personal Loan solusi pinjaman tanpa agunan. (Ilustrasi Freepik/Drazen Zigic)

- Minimal Rp2.500.000 untuk wilayah Jabodetabek, Bandung, Surabaya, Medan, dan Batam. 

- Minimal Rp2.000.000 untuk wilayah lainnya. 

4. Keanggotaan dan Status Pekerjaan 

- Karyawan dengan fasilitas Payroll BCA atau minimal pemegang Kartu Kredit BCA selama 1 tahun. 

- Karyawan tetap dengan masa kerja minimal 1 tahun. 

- Wiraswasta atau profesional dengan bisnis/usaha yang telah berjalan minimal 2 tahun serta memiliki Kartu Kredit BCA minimal 1 tahun. 

Dokumen yang Diperlukan 

Dokumen yang perlu disiapkan tergantung pada status pekerjaan pemohon: 

Jenis Dokumen Karyawan Wiraswasta Profesional
Formulir Pengajuan Wajib Wajib Wajib
KTP Elektronik Wajib Wajib Wajib
Izin Usaha/TDI/TDP/Surat Izin Praktek Tidak Wajib Wajib
Slip Gaji/Keterangan Penghasilan Wajib Wajib Wajib
NPWP Wajib Wajib Wajib

Diminta hanya jika diperlukan. 

Untuk karyawan tanpa fasilitas Payroll BCA, wajib melampirkan rekening koran 3 bulan terakhir. 

Untuk pinjaman hingga Rp50 juta, jika tidak memiliki NPWP, wajib mengisi surat pernyataan. 

Catatan: Semua dokumen yang dikirimkan tidak dapat dikembalikan. 

Biaya dan Suku Bunga 

Berikut adalah biaya serta suku bunga yang dikenakan pada BCA Personal Loan: 

1. Biaya Provisi 

- 1% dari jumlah pokok pinjaman atau minimal Rp100.000. 

2. Suku Bunga Angsuran (Flat per Bulan)
Tenor Retail Corporate (Payroll BCA)
12 bulan 1,00% (12,00%/tahun) 0,90% (10,80%/tahun)
24 bulan 1,03% (12,36%/tahun) 0,93% (11,16%/tahun)
36 bulan 1,07% (12,84%/tahun) 0,97% (11,64%/tahun)
3. Biaya Tambahan 

Berita Terkini