Rekomendasi HP dengan Layar 120 Hz Paling Murah Agustus 2024

Rekomendasi HP dengan Layar 120 Hz Paling Murah Agustus 2024

Rekomendasi HP dengan Layar 120 Hz Paling Murah Agustus 2024(itel-life.com)

Kelebihan:

Meski menggunakan panel IPS LCD, layar dengan refresh rate 120Hz membuat pergerakan sangat mulus.

Kecerahan layar mencapai 480 nit dan mendukung Widevine L1 untuk streaming video HD.

Dilengkapi fitur Dynamic Bar ala Dynamic Island yang menarik.

Kualitas stereo speaker yang lantang, ideal untuk menonton.

Performa tangguh dari chipset Helio G99 Ultimate, mendukung multitasking dan gaming.

Memori luas dengan pilihan RAM 8/12 GB dan penyimpanan internal hingga 256 GB, ditambah slot microSD.

Kamera berkualitas dengan perekaman video 2K 30 fps atau 1080p 30/60 fps.

Dilengkapi NFC dan gyro hardware yang responsif.

Baterai 5000 mAh dengan fast charging 45W (80 persen dalam 30 menit).

 

Kekurangan:

Layar 6,6 inci masih menggunakan IPS LCD, bukan AMOLED.

Resolusi layar terbatas di HD+ (720 x 1612 piksel).

Tidak ada kamera ultrawide.

 

2. Tecno POVA 5

Kelebihan:

Berita Terkini