Tujuh Rekomendasi HP RAM 12 GB Termurah untuk Multitasking dan Gaming

Tujuh Rekomendasi HP RAM 12 GB Termurah untuk Multitasking dan Gaming
Skor AnTuTu: 570.000 poin
Penyimpanan: 256 GB UFS 2.2, dapat diperluas dengan microSD hingga 1 TB
Kamera Utama: 50 MP, PDAF, OIS, rekam video 4K 30 FPS
Kamera Selfie: 8 MP
Layar: 6,72 inci, Full HD+, IPS, refresh rate adaptif 30 Hz hingga 120 Hz
Fitur Tambahan: IP64, dual stereo speaker, 44W fast charge, NFC
3. Vivo V25e
Harga: Di bawah Rp3 juta
Prosesor: MediaTek Helio G99
Penyimpanan: 256 GB, dengan RAM virtual hingga 8 GB dan ekspansi penyimpanan hingga 1 TB
Kamera Utama: 64 MP, OIS
Kamera Selfie: 32 MP
Layar: 6,44 inci, AMOLED, Full HD+, refresh rate 90 Hz
Fitur Tambahan: 44W flash charge, in-display fingerprint
4. Itel RS4
Harga: Sekitar Rp2,2 juta
Prosesor: MediaTek Helio G99
Penyimpanan: 256 GB UFS 2.2, dapat diperluas dengan microSD