Mau Jadi Mangaka? Yuk Intip Sisi Gelap di Balik Profesi Ini!

Mau Jadi Mangaka? Yuk Intip Sisi Gelap di Balik Profesi Ini!
Namun, nggak semua seberuntung itu. Ada yang terpaksa terus bekerja hingga jatuh sakit atau bahkan memutuskan berhenti. Sebagai pembaca, kita bisa lebih menghargai karya mereka.
Salah satu cara sederhana adalah dengan mendukung mangaka melalui pembelian manga resmi atau memberikan apresiasi atas kerja keras mereka. Setiap panel yang kita nikmati punya cerita perjuangan di baliknya.
Jadi, next time kalian baca manga favorit, ingatlah bahwa ada dedikasi dan pengorbanan besar dari para kreatornya. Jangan lupa untuk terus mendukung karya mereka, ya!