Perbedaan Introvert dan Pemalu: Dua Konsep yang sering Dianggap Sama

Perbedaan Introvert dan Pemalu: Dua Konsep yang sering Dianggap Sama (Image From: Pexels/Mikhail Nilov)
Introvert adalah tentang bagaimana seseorang mendapatkan dan mengelola energi sosial, sementara pemalu berkaitan dengan rasa takut atau cemas saat bersosialisasi.
Jadi, mulai sekarang, jangan lagi menyamakan introvert dengan pemalu, ya!
(ipa)