Otomotif

Spesifikasi Vespa 946: Perpaduan Klasik dan Modern!

Spesifikasi Vespa 946

PASUNDAN EKSPRES - Vespa 946 merupakan salah satu model Vespa yang paling ikonik dan bergaya.

Didesain dengan inspirasi dari Vespa MP6, Vespa 946 menghadirkan perpaduan sempurna antara nuansa klasik dan teknologi modern.

Berikut ini ada beberapa spesifikasi Vespa 946.

 

Spesifikasi Vespa 946

 

Mesin

Tipe Mesin: 4-Langkah, SOHC, 3 katup

Kapasitas Mesin: 124,5 cc

Daya Maksimum: 11,4 hp / 7.750 rpm

Torsi Maksimum: 10,7 Nm / 6.000 rpm

Sistem Pendingin: Udara

Sistem Pembakaran: Injeksi Elektronik

 

Dimensi

Panjang: 1.968 mm

Lebar: 735 mm

Tinggi: 1.140 mm

Jarak Sumbu Roda: 1.340 mm

Tinggi Tempat Duduk: 778 mm

Berat Kosong: 147 kg

 

Rangka dan Suspensi

Rangka: Tubular Steel Monocoque

Suspensi Depan: Lengan ayun tunggal dengan shock absorber hidraulik

Suspensi Belakang: Lengan ayun tunggal dengan shock absorber hidraulik

 

Rem

Rem Depan: Cakram tunggal 220 mm dengan ABS

Rem Belakang: Cakram tunggal 220 mm dengan ABS

 

Ban dan Velg

Ban Depan: 120/70 - 12

Ban Belakang: 130/70 - 12

Velg: Aluminium alloy

 

Fitur Lainnya

  • Lampu LED depan dan belakang
  • Sistem kunci immobilizer
  • Port USB
  • Layar MID multifungsi

 

Nah jadi itulah beberapa spesifikasi Vespa 946.

Semoga Bermanfaat dan Terima Kasih.

(dbm)

Berita Terkait
Terkini Lainnya

Lihat Semua