Daftar 14 Fitur Baru Galaxy AI di Galaxy Z Fold 6 dan Galaxy Z Flip 6, yang Wajib Dicoba!

Daftar 14 Fitur Baru Galaxy AI di Galaxy Z Fold 6 dan Galaxy Z Flip 6, yang Wajib Dicoba!

Galaxy AI kini punya sejumlah fitur baru yang di luncurkan pada Galaxy Z Fold 6 dan Galaxy Z Flip 6. (screenshot @samsung.com)

Interpreter

Mode percakapan terbaru memungkinkan masing-masing pihak melihat hasil terjemahan dengan nyaman pada layar utama dan cover screen untuk interaksi yang lebih natural.

Instant Slow-mo

Memperlambat laju video secara instan dengan menghasilkan bingkai tambahan, memastikan pengalaman menonton yang lancar. Pengguna juga bisa memilih untuk menyimpan atau langsung membagikan hasil video.

QR Code di Circle to Search

Pengguna dapat membuka link QR Code menggunakan Circle to Search.

PDF Text Select

Memungkinkan translate pada kata yang ditekan lama pada file PDF.

Ambient Wallpaper

Fitur Ambient Wallpaper yang sudah hadir di Galaxy S24 Series juga ditingkatkan.

Edit Suggestion

Fitur Edit Suggestion ditingkatkan untuk lebih optimal.

Matematika Homework

Galaxy AI membantu menyelesaikan soal matematika.

Live Translate

Fitur Live Translate ditingkatkan sehingga lebih natural.


Berita Terkini