Fakta Trailer The Perfect Strangers, Beby Tsabina Jadi Agen Rahasia

Fakta Trailer The Perfect Strangers, Beby Tsabina Jadi Agen Rahasia

Fakta Trailer The Perfect Strangers, Beby Tsabina Jadi Agen Rahasia

Namun sayangnya, misi Alexa sebagai agen rahasia harus terhambat karena ia mulai jatuh hati dalam pesona Liam Hadiwiguno.

Serial The Perfect Strangers garapan sutradara Ferry PeI Irawan ini menandakan comeback akting perdana Beby Tsabina setelah terakhir kali membintangi serial Dua Wajah Arjuna (2023). 

Sedangkan sebelumnya, Maxime Bouttier tampil sebagai pemeran utama dalam film Dunia Tanpa Suara (2023). 

BACA JUGA:Fakta Trailer Serial The Perfect Strangers, Pemainnya Berubah Total

Selain itu, The Perfect Strangers akan menambah daftar panjang serial adaptasi Wattpad terbaru yang tayang di Vidio.

Jika dilihat dari trailer The Perfect Strangers, apakah Alexa mampu menyelesaikan misinya tanpa melibatkan perasaan kepada Liam? 

Temukan jawabannya hanya di serial The Perfect Strangers yang dijadwalkan tayang pada 26 April 2024.

(nym) 


Berita Terkini