Ini Syarat Mengajukan Pinjaman KUR Mandiri 2025, Suku Bunga dan Limit Kredit

Pinjaman KUR Mandiri (Istimewa)
- Limit kredit: Maksimal Rp 100 juta
- Jangka waktu: Maksimal 4 tahun untuk KMK dan maksimal 5 tahun untuk KI
- Suku bunga: 6% efektif per tahun
5. KUR Khusus
- Limit kredit: Sampai dengan Rp 500 juta
- Jangka waktu: -
- Suku bunga: 6% efektif per tahun
BACA JUGA: Tabel Cicilan KUR BNI 2025 Plafon Rp 100 Juta, Cocok Untuk yang Butuh Modal Usaha Cepat
Syarat Pengajuan KUR Mandiri 2025
1. Syarat Umum:
- Usia calon debitur minimal 21 tahun atau sudah menikah
- Tidak sedang menerima kredit modal kerja/investasi di bank lain, kecuali jenis pinjaman konsumtif seperti KPR, KKB, atau kartu kredit
- Usaha telah berjalan minimal 6 bulan
2. Dokumen yang Disiapkan
- Fotokopi e-KTP dan KK
- Surat Keterangan Usaha (SKU) atau Nomor Induk Berusaha (NIB)
- NPWP (untuk pinjaman di atas Rp 50 juta)
- Dokumen pendukung lainnya seperti surat nikah (jika sudah menikah)
BACA JUGA: Syarat Pengajuan Pinjaman KUR BRI Terbaru 2025, Ajukan Cicilan Makin Mudah dan Cepat