PASUNDAN EKSPRES - Apa Samsung S24 Ultra lebih baik dari iPhone? Yuk, ketahui lewat penjelasan atikel di bawah ini.
Lama dinantikan, akhirnya Samsung Galaxy S24 series mulai dijual secara global meski masih dalam tahap Pre-Order.
Menariknya, Samsung S24 series memiliki fitur AI canggih yang dijamin akan ngasih user experience yang berbeda daripada generasi sebelumnya, yaitu Samsung S23 Ultra.
Biar gak, penasaran yuk ketahui fitur apa saja yang jadi andalan Samsung S24 Ultra berikut ini.
BACA JUGA:Varian Samsung S24 Series, Fitur Galaxy AI Jadi Andalan
Desain Samsung S24 VS S23 Ultra
Untuk desain, sekilas Samsung S24 tak banyak berubah dari S23 Ultra. Hanya saja jika diperhatikan lebih dekat ada beberapa detail yang berbeda.
Contohnya, Samsung S24 Ultra bodi-nya lebih kotak lagi Setelah S23 Ultra. Bahkan, lebih kotak daripada s22 Ultra. Sehigga tak ada lagi Curve atau bentuk melengkung di bagian layar, jadi rata semua
Di bagian speaker, Samsung S24 lebih lurus sementara Samsung S23 Ultra masih memiliki garis berlubang.
Sedangkan di bagian S pen-nya juga lebih rata daripada varian S23 Ultra.
Pada bagian atasnya, Samsung S24 memiliki dua microphone, yang sebenarnya dipindahkan dari bawah ke atas.
Fitur AI Samsung S24
1.Fitur Generative
Dengan fitur generative Samsung S24 mampu memindahkan suatu objek tertentu dalam foto menggunakan "AI Phone".
Jika biasanya objek yang dibindahkan meninggalkan lubang pada gambar, nah dengan Samsung S24 hasilnya cukup mulus tanpa perlu repot-repot les Photoshop.
2. Circle to Search
Buat kamu yang mau cari suatu informasi di internet akan lebih mudah jika menggunakan fitur circle to search.
Jadi, dengan menahan lama tombol home kamu tinggal lingkari saja apa yang kamu mau tahu dan langsung keluar informasinya.
Fitur ini bisa kepakai buat app apa aja. Misalnya, di Instagram kamu lihat jaket yang Oke pakai aja fitur ini dan lingkari Jaketnya.
Langsung, deh keluar informasinya beli di mana harganya berapa. Sehingga jauh lebih mudah usability-nya daripada Google lens.
3. Chat Assist
Mau bales email client dari luar negeri atau chat sama orang beda negara Pakai chat assis. Dia bisa Translate langsung chatnya di app yang lagi Kamu pakai enggak usah copy paste ke Google.
4. Writing style
Translate bingung balasnya gimana karena takut kita pakai gaya bahasa yang kurang sopan? Pakai saja fitur writing style-nya, nanti kita bisa dikasih beberapa opsi. Bisa formal casual atau bahkan yang polite alias sopan.
5. Note Assist
Dengan fitur Note Assist, kamu bisa men-translate satu catatan yang bisa taruh hasil translate-nya di file yang sama atau bikin file baru.
6. Autoormat
Ketemu catatan panjang dan enggak punya waktu buat baca? Tenang aja, semua rangkuman catatannya bisa pakai fitur Autoormat buat merangkum catatan ini nanti dia akan ngasih rangkumannya secara terstruktur.
Fitur autoormat ini juga bisa bikin catatan rapi, catatan rapat yang berantakan juga bisa dirapihin dengan fitur autoorat ini.
Sekarang cara kita menggunakan smartphone akan berubah generative Ai. Di dalam smartphone akan bikin Smartphone
pintar jadi jauh lebih pintar lagi. Sudah tertarik untuk memilikinya? Kamu bisa preorder Samsung Galaxy S24 Ultra ini sekarang juga.
Tedapat tiga pilihan storage 256 GB, 512 GB, dan 1 TB yang dijual mulai dari 12 jutaan.
(nym)