5 Rekomendasi Game PSP ROM Terbaik untuk Dimainkan: Seru dengan Nostalgia!

5 Rekomendasi Game PSP ROM Terbaik untuk Dimainkan: Seru dengan Nostalgia!

5 Rekomendasi Game PSP ROM Terbaik untuk Dimainkan: Seru dengan Nostalgia! (Image From: Pexels/Tima Miroshnichenko)

PASUNDAN EKSPRES - Game PSP ROM saat ini sedang diminati oleh banyak penggemar game. PlayStation Portable (PSP) adalah salah satu konsol handheld yang paling populer sepanjang masa.

Meski kini sudah tidak diproduksi lagi, game-game legendaris dari PSP masih tetap dicari dan dimainkan oleh banyak orang melalui emulator, seperti PPSSPP.

Jika kamu sedang mencari hiburan nostalgia atau ingin mencoba game klasik terbaik, berikut adalah rekomendasi game PSP ROM yang wajib kamu mainkan.

 

BACA JUGA: Cara Download FIFA 2025 PPSSPP ISO Ukuran Kecil Cuma dengan HP Android

Rekomendasi Game PSP ROM Terbaik untuk Dimainkan 

Berikut adalah beberapa rekomendasi game PSP ROM terbaik yang layak kamu mainkan. 

 

1. God of War: Chains of Olympus

BACA JUGA: 5 Game Offline Seru untuk Perempuan dan Berhadiah Dolar, Langsung Cair!

Genre: Aksi, Petualangan

Pengembang: Ready at Dawn

Tanggal Rilis: 4 Maret 2008

Penjualan: Lebih dari 3,2 juta kopi

Rekomendasi game PSP ROM terbaik yang pertama adalah Gof of War: Chains of Olympus.

God of War: Chains of Olympus merupakan salah satu game flagship di PSP yang menampilkan kisah Kratos, sang pejuang Spartan, dalam petualangan epik di dunia mitologi Yunani.

Game ini menjadi prekuel dari seri God of War lainnya, mengisahkan perjalanan Kratos dalam melayani para dewa Olympus.

Gameplay-nya memadukan pertarungan brutal, teka-teki lingkungan, dan eksplorasi dungeon.


Berita Terkini