Kesepakatan Gencatan Senjata Israel dan Hamas Akhirnya Berhasil, ini Poin-poin Penting!

Kesepakatan Gencatan Senjata Israel dan Hamas Akhirnya Berhasil, ini Poin-poin Penting!

Kesepakatan Gencatan Senjata Israel dan Hamas Akhirnya Berhasil, ini Poin-poin Penting! (Image From: Pexels/Efrem Efre)

Dalam pernyataannya, Biden menyebut gencatan senjata ini sebagai langkah penting bagi rakyat Israel dan warga sipil di Gaza yang telah mengalami penderitaan luar biasa.

Biden juga menyoroti pentingnya kesepakatan ini untuk memberikan bantuan kemanusiaan yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat Gaza, yang infrastrukturnya telah hancur total akibat perang.

Kesepakatan ini memberikan harapan baru bagi perdamaian di kawasan, meskipun tantangan besar masih menghadang. Pemulihan Gaza, pembebasan tahanan, dan rekonsiliasi politik menjadi langkah penting yang harus dilakukan.

(ipa)


Berita Terkini