Review Sunscreen Implora Perfect Shield SPF 40 PA++++: Tabir Surya Lokal yang Murce dan Kualitasnya Bukan Main

Review Sunscreen Implora Perfect Shield SPF 40 PA++++: Tabir Surya Lokal yang Murce dan Kualitasnya Bukan Main

Review Sunscreen Implora Perfect Shield SPF 40 PA++++. (Sumber Gambar: Pasundan Ekspres/Canva/Soco)

PASUNDAN EKSPRES - Pecinta sunscreen murce tapi kualitasnya nggak kaleng-kaleng dan tentunya banyak isinya, wajib untuk cek review sunscreen Implora di sini, yuk!

Sunscreen Implora Perfect Shield SPF 40 PA++++

Siapa yang nggak tau brand lokal yang satu ini?

Sunscreen murah tapi nggak murahan ini laku banget di pasaran!

BACA JUGA: 5 Cara Mudah Bergaul buat Kamu yang Suka Malu-malu

Selain kualitasnya yang oke, isinya juga banyak banget dan pastinya nggak bikin boros.

Jadi, kalau kalian masih bingung mau pakai sunscreen apa, cobain deh sunscreen Implora ini!

Tapi sebelumnya, simak dulu review sunscreen Implora di sini!

 

BACA JUGA: Makanan Sehat untuk Bantu Meningkatkan Konsentrasi: Langsung bikin Fokus!

BACA JUGA:Review Somethinc Checkmatte Shade 04 Grandmaster: Pemilik Warm Undertone dan Penyuka Looks Bold Dijamin Bakalan Suka!

BACA JUGA:Review Jujur Sunscreen Npure CICA Beat The Sun Glow yang SPF-nya Real No Tipu-tipu!

 

Review Sunscreen Implora Perfect Shield SPF 40 PA++++

Disclaimer, review sunscreen Implora ini berdasarkan pengalaman pribadi penulis, ya, tidak ada endorse dan kaitan komersial lainnya.

Yuk, simak!

1. Packaging

Siapa yang tertarik dengan bungkusnya yang pakai hint ungu?


Berita Terkini