Prabowo Umumkan Menteri dan Wamen Kabinet Merah Putih, Ini Dia Daftarnya!

Prabowo Umumkan Menteri dan Wamen Kabinet Merah Putih, Ini Dia Daftarnya! (Image From: Screenshot/Instagram @prabowo)
44. Maman Abdurahman - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah
45. Widianti Putri - Menteri Pariwisata
46. Teuku Riefky Harsya - Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif
47. Arifatul Choiri Fauzi - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
48. Ario Bimo Nandito Ariotedjo - Menteri Pemuda dan Olahraga
49. Sanitiar Burhanuddin - Jaksa Agung
50. Muhammad Herindra - Kepala Badan Intelijen Negara
51. AM Putranto - Kepala Staf Kepresidenan
52. Hasan Nasbi - Kepala Kantor Komunikasi Presiden
53. Teddy Indra Wijaya - Sekretaris Kabinet
Daftar Wamen Kabinet Merah Putih
Selain mengumumkan para nama-nama menteri, Prabowo juga mengumumkan nama para wakil menteri dalam Kabinet Merah Putih. Berikut daftarnya:
1. Wakil Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan: Lodewijk Freidrich Paulus
2. Wakil Menteri Koordinator Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan: Otto Hasibuan
3. Wakil Menteri Sekretaris Negara: Bambang Eko Suhariyanto, Juri Ardiantoro
4. Wakil Menteri Dalam Negeri: Bima Arya Sugiarto, Ribka Haluk
5. Wakil Menteri Luar Negeri: Armanatha Nasir, Anis Matta, Arief Hafas Oegroseno
6. Wakil Menteri Pertahanan: Donny Ermawan Taufanto