Catat dan Laporkan! Ini 30 Jenis Praktik Pungli yang Umum Terjadi di Sekolah

Ini 30 Jenis Praktik Pungli yang Umum Terjadi di Sekolah/foto via Screenshot Freepik dan via edit Canva
PASUNDAN EKSPRES - Praktik pungutan liar atau pungli sering kali menghantui lingkungan sekolah terutama pada periode Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB). Berbagai alasan digunakan untuk membenarkan keberadaan praktik ini di setiap lembaga pendidikan.
Sebagai langkah pencegahan, penting bagi orang tua siswa untuk memahami dengan seksama berbagai modus operandi pungli di lingkungan sekolah tempat anak-anak mereka belajar.
Seperti yang dikutip dari Sindonews.com pada Senin 13 Mei 2024, berikut adalah 30 jenis praktik pungli yang sering terjadi di dalam sekolah.
BACA JUGA: 2 Pria Peras Supir Truk Demi Miras Diamankan Polisi di Subang
30 Jenis Pungli Pendidikan Yang Sering Terjadi di Sekolah
1. Biaya pendaftaran masuk
2. Kontribusi komite sekolah
3. Kontribusi OSIS
BACA JUGA: Ular Sanca Sepanjang 3 Meter Menutup Saluran Air Warga di Dangdeur, Damkar Gercep Evakuasi
4. Kontribusi ekstrakurikuler
5. Biaya ujian
6. Biaya daftar ulang
7. Kontribusi study tour
8. Biaya les tambahan
9. Biaya buku ajar
10. Kontribusi paguyuban
11. Kontribusi syukuran