Harga Tiket Konser Doh Kyung Soo DO It di Jakarta, Mulai Rp 1,3 Juta

Harga Tiket Konser Doh Kyung Soo DO It di Jakarta, Mulai Rp 1,3 Juta

Konser Doh Kyung Soo "DO It" di Jakarta (Foto: Instagram @ckstar.id)

Pembelian tiket di atas belum termasuk pajak pemerintah dan biaya layanan tiket.

Selain itu, pihak promotor juga mengumumkan bagi penonton yang membeli tiket kategori DO it BOX berhak mendapatkan sejumlah fan benefit yakni poster, exclusive suite, exclusive lanyard and laminate card, complimentary snack, dan buffet dinner.

Adapun jadwal pembelian tiket konser Doh Kyung Soo "DO it!" di Jakarta melalui General Sale akan dibuka pada 9 Juni 2025 mulai pukul 14.00 WIB di website doinjakarta2025.com.

Sementara itu, D.O baru saja merilis single berjudul "Forever" pada 27 April 2025 yang merupakan Original Soundtrack (OST) drama Resident Playbook.

(inm)


Berita Terkini