Daftar 35 HP yang Diblokir WhatsApp Tahun Ini, Yuk Cek Daftarnya di Sini!

daftar HP yang tidak kompatibel dengan Whatsapp. (ilustrasi freepik)
- Lenovo 46600
- Lenovo A858T
- Lenovo P70
- Lenovo S890
Sony
- Xperia Z1
- Xperia E3
LG
- Optimus 4X HD P880
- Optimus G
- Optimus G Pro
- Optimus L7
Beberapa perangkat dalam daftar ini sudah berumur lebih dari tujuh tahun atau bahkan lebih. Meski beberapa pengguna mungkin berargumen bahwa iPhone 6S Plus masih dapat digunakan setelah bertahun-tahun, WhatsApp tetap memutuskan untuk tidak lagi mendukung perangkat tersebut dan perangkat lain dalam daftar ini untuk fokus pada perangkat keras yang lebih baru dan perangkat lunak yang diperbarui.
Daftar perangkat lain yang akan dihentikan dukungan WhatsApp pada tahun 2024:
- Sony Xperia M
- Lenovo A820
- Faea F1
- THL W8
- Archos 53 Platinum
- Wiko Cink Five
- Wiko Darknight
- ZTE V956
- ZTE UMi X2
- ZTE Grand S Flex
- ZTE Grand Memo
Jika masih menggunakan WhatsApp di salah satu perangkat yang tercantum di atas, ini mungkin saat yang tepat untuk mulai mempertimbangkan mengganti smartphone.