Audiensi dengan Wabup, Bela Purwakarta Usul Ada Anggaran BTT Non-kebencanaan

Audiensi dengan Wabup, Bela Purwakarta Usul Ada Anggaran BTT Non-kebencanaan

Bela Purwakarta menyampaikan usulan kebijakan anggaran biaya tidak terduga (BTT) non-kebencanaan saat audiensi dengan Wakil Bupati Purwakarta Abang Ijo Hapidin.(Adam SUmarto/Pasudnan Ekspres)

"Kami sangat mengapresiasi. Kami juga siap menampung masukan dari Bela Purwakarta terkait usulan anggaran BTT Non-kebencanaan ini. Nanti akan Abang Ijo sampaikan kepada Om Zein," kata Abang Ijo Hapidin.

"Insyaallah, ke depan akan diadakan pertemuan lanjutan dengan Bela Purwakarta bertempat di rumah Abang Ijo. Kita sharing lebih santai lagi mengingat masukan-masukannya sangat baik," ujarnya.(add)


Berita Terkini