Bupati Subang Pimpin Briefing Staf, Tegaskan Komitmen Atasi Stunting dan Perkuat Program Sosial

Bupati Subang Pimpin Briefing Staf, Tegaskan Komitmen Atasi Stunting dan Perkuat Program Sosial

Bupati Subang Reynaldy Putra Andita BR, S.IP., didampingi Wakil Bupati H. Agus Masykur Rosyadi, S.Si., M.M., memimpin kegiatan briefing staf Pemerintah Daerah Kabupaten Subang pada Senin, 14 April 2025.

“Saya tidak ingin ada beban moral. Kita tunjukkan bahwa efisiensi itu nyata hingga ke tingkat bawah,” katanya.

Menutup arahannya, Bupati mengumumkan penerapan evaluasi bulanan terhadap seluruh ASN di lingkungan Pemkab Subang.

Evaluasi akan mencakup capaian kinerja, kehadiran dalam kegiatan, dan pelaksanaan program indung asuh.

“Saya ingin ASN Subang memiliki kepedulian dari hal terkecil. Bukan hanya memberi uang, tapi juga perhatian. Kalau indung asuh sakit, segera dilaporkan. Mereka butuh kasih sayang, bukan sekadar materi,” pungkasnya. (rls/idr)


Berita Terkini