Daftar Film Indonesia yang Akan Tayang di Prime Video Bulan Maret 2024

Daftar Film Indonesia yang Akan Tayang di Prime Video Bulan Maret 2024

Simak selengkapnya daftar film Indonesia yang akan tayang di Prime Video di bulan Maret 2024. (Foto: Prime Video)

Film Ellyas Pical akan tayang perdana di Prime Video pada 21 Maret 2024.

4 Srimulat: Hidup Memang Komedi

Srimulat: Hidup Memang Komedi merupakan film lanjutan dari film Srimulat: Hil yang Mustahal yang pernah rilis pada tahun 2022.

Film ini menceritakan tentang perjalanan grup lawak Srimulat yang mulai merantau ke Jakarta dan berhadapan dengan kehidupan keras ibukota.

 

BACA JUGA:Sinopsis dan Daftar Pemain Upgraded, Tayang 9 Februari 2024

 

Mereka menghadapi berbagai rintangan selama di ibukota seperti kendala bahasa, permasalahan asmara antara Gepeng dan Royani hingga Tessy yang mengalami krisis identitas.

Film Srimulat: Hidup Memang Komedi dibintangi oleh Juan Bio One, Elang El Gibran, Ibnu Jamil, Dimas Anggara, Teuku Rifnu Wikana, Erick Estrada, Indah Permatasari,Morgan Oey, dan lain-lain.

Film ini akan tayang di Prime Video pada 28 Maret 2024. (inm)


Berita Terkini