Film

Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel

Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel
Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel (Dok Istimewa)

PASUNDAN EKSPRES - Artikel ini akan memberikan informasi tentang Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel. 

Film Marni: The Story of Wewe Gombel akan mulai ditayangkan secara resmi pada 27 Juni 2024 di seluruh bioskop di Indonesia. 

Maka dari itu, sebelum kamu menontonnya pada hari Kamis, 27 Juni. Yuk baca dulu Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel. 

BACA JUGA:A Knight of the Seven Kingdoms Prekuel GOT Mulai Syuting, Kapan Tayang?

Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel 

Cerita dari Film Marni: The Story of Wewe Gombel ini akan mengikuti kisah tentang Anisa (Amanda Rigby) dan sang ibu Rahayu ( Hannah Al Rasyid) serta adiknya Aan (Athar Barakhah). 

Ibu Rahayu dan ketiga anaknya memutuskan untuk pindah ke sebuah desa terpencil dengan cerita yang menyeramkan. 

Suatu hari Aan tiba-tiba menghilang saat Maghrib, Annisa sebagai kakak berusaha untuk mencarinya. Dalam pencarian tersebut Annisa tidak sendiri, ia ditemai oleh Tama anak dari Pak Lurah. 

Hingga akhirnya, Aan ditemukan. Namun dirinya tidak sama seperti dahulu, ia lebih pendiam dan banyak mengalami keanehan dalam dirinya. 

Rahayu sebagai ibunyapun khawatir, dan ia berusaha untuk melindungi anaknya apapaun yang terjadi. 

BACA JUGA:Film Horor Kiblat Resmi Ganti Judul Jadi Thaghut, Apa Artinya?

Jika kamu penasaran bagaimana cara ibu Rahayu untuk melindungi ketiga anaknya itu, tonton saja di bioskop pada 27 Juni 2024 nanti. 

Film Marni: The Story of Wewe Gombel dimainkan oleh Ismi Melinda, Amanda Rigby, Hannah Al Rasyid, Athar Barakbah. 

Selanjutnya ada Reza Hilman, Frisly Herlind, Shareefa Daanish, Djenar Maesa Ayu, Roy Marten dan Ivanka Suwandi. 

Itulah informasi yang dapat kami berikan kepada kalian tentang Sinopsis dan Daftar Pemian Film Marni: The Story of Wewe Gombel. (nsa) 

Berita Terkait