Sepak Bola

Pemain Termahal Skuad Garuda Mees Hilgers Bakal Absen Panjang Karna Cidera

Pemain Termahal Skuad Garuda Mees Hilgers Bakal Absen Panjang Karna Cidera
Pemain Termahal Skuad Garuda Mees Hilgers Bakal Absen Panjang Karna Cidera

PASUNDAN EKSPRES - Kabar buruk datang untuk Timnas Indonesia. Bek andalan Mees Hilgers, yang juga merupakan pemain termahal skuad Garuda, mengalami cedera serius dan harus absen lama bersama klubnya, FC Twente.

Cedera ini diderita Hilgers saat laga tandang Europa League melawan Olympiakos pada 13 Desember 2024. Sejak saat itu, ia tidak lagi tampil di lapangan, termasuk absen dalam tiga pertandingan Eredivisie.

Asisten pelatih FC Twente, Peter Uneken, mengonfirmasi bahwa Hilgers juga akan absen dalam laga melawan Go Ahead Eagles pada 16 Januari 2025. Masa pemulihannya diprediksi masih panjang, tanpa kepastian kapan ia dapat kembali bermain.

Berita Terkait
Terkini Lainnya

Lihat Semua