Terbaru! Cara Daftar Jadi CapCut Creator 2024

Terbaru! Cara Daftar Jadi CapCut Creator 2024

Terbaru! Cara Daftar Jadi CapCut Creator 2024

PASUNDAN EKSPRES - Ingin menjadi bagian dari komunitas kreator CapCut tanpa harus melalui agency? Kabar baiknya, kamu bisa melakukannya secara mandiri.

CapCut membuka peluang bagi siapa saja yang memiliki kreativitas dan minat dalam membuat konten video menarik.

 

Terbaru! Cara Daftar Jadi CapCut Creator 2024 

BACA JUGA: 7 Aplikasi Edit Foto ala DSLR Terbaik 2025, Bikin Hasil Jepretanmu Auto Profesional!

Apa itu Creator CapCut?

Creator CapCut adalah individu yang aktif membuat template atau efek di aplikasi CapCut.

Karya mereka kemudian dapat digunakan oleh pengguna lain untuk mempercantik video mereka.

Dengan menjadi creator, kamu tidak hanya bisa menyalurkan kreativitas, tetapi juga berpotensi mendapatkan penghasilan tambahan.

BACA JUGA: 7 Aplikasi Kamera HP Terbaik 2025 yang Bisa Hasilkan Foto Setara DSLR

 

Langkah-Langkah Daftar Creator CapCut
Pastikan Memiliki Akun CapCut:

Unduh dan instal aplikasi CapCut di perangkatmu.

Buat akun CapCut menggunakan email atau akun media sosialmu.

 
Buat Karya Berkualitas:

Pelajari fitur CapCut: Manfaatkan semua fitur yang ada untuk membuat template atau efek yang unik dan menarik.


Berita Terkini