Oknum Polisi yang Viral Diduga Hina Seniman Kena Batunya

KENA BATUNYA: Oknum polisi Polsek Kalijati Subang, Aiptu Hendra Gunawan ditempatkan dalam status penempatan khusus (patsus) di ruang Sie Propam Polres Subang.
“Polres Subang menekankan pentingnya etika dalam komunikasi publik, terlebih bagi aparat penegak hukum yang menjadi panutan masyarakat,” tutupnya.(cdp/idr/ysp)