Resep Bubur Sumsum Lembut Takaran Sendok: Manjakan Lidah dengan Sensasi Lumer di Mulut!

Resep Bubur Sumsum Lembut Takaran Sendok: Manjakan Lidah dengan Sensasi Lumer di Mulut!

Resep Bubur Sumsum Lembut Takaran Sendok: Manjakan Lidah dengan Sensasi Lumer di Mulut

PASUNDAN EKSPRES - Bubur sumsum merupakan kudapan tradisional yang digemari banyak orang.

Teksturnya yang lembut dan rasa manisnya yang pas membuat bubur sumsum selalu menjadi primadona di berbagai acara.

Membuat bubur sumsum sendiri di rumah ternyata mudah lho! Apalagi dengan menggunakan takaran sendok, tak perlu repot-repot mengukur bahan-bahannya.

Berikut ini resep bubur sumsum lembut takaran sendok yang bisa kamu coba dirumah.

BACA JUGA: 5 Cara Mengatasi Anak yang Tidak Mau Sekolah: Orang Tua Jangan sampai Ikut Tantrum

 

Resep Bubur Sumsum Lembut Takaran Sendok

 

Bahan-bahan

BACA JUGA: Cuma 10 Menit! 7 Menu Sarapan Anak Sekolah Praktis dan Sehat Tahun 2025 yang Wajib Dicoba!

Bubur:

  • 6 sdm tepung beras
  • 4,5 gelas belimbing santan encer
  • 1/2 sdt garam
  • 1 lembar daun pandan

Kuah Gula Merah:

  • 250 ml air
  • 150 gram gula merah, sisir halus
  • 1 lembar daun pandan
  • Sejumput garam

 

Cara Membuat

Membuat Bubur

  1. Siapkan panci anti lengket.
  2. Tuang tepung beras, santan encer, garam, dan daun pandan ke dalam panci.
  3. Aduk rata hingga tidak ada gumpalan.
  4. Masak dengan api kecil sambil terus diaduk agar tidak gosong.
  5. Masak hingga bubur mengental dan matang.
  6. Angkat dan sisihkan.

Berita Terkini