Spesifikasi Yamaha R1 2024: Kembaran MotoGP dengan Performa Gahar!

Spesifikasi Yamaha R1 2024: Kembaran MotoGP dengan Performa Gahar
PASUNDAN EKSPRES - Yamaha R1 2024 kembali hadir dengan performa dan teknologi yang lebih canggih, siap menaklukkan jalanan dan sirkuit.
Desainnya terinspirasi dari YZR-M1 MotoGP, menghadirkan aerodinamika yang tajam dan agresif.
Di balik bodinya yang sporty, tersembunyi mesin bertenaga 998cc yang siap melesat.
Berikut ini beberapa spesifikasi Yamaha R1 2024.
Spesifikasi Yamaha R1 2024
Mesin
BACA JUGA: Ke Mana Pergi Motor yang Gagal Laku di Dealer? Ini Faktanya!
Tipe: Liquid-cooled, 4-cylinder, EURO5, 4-stroke, 4-valves, DOHC
Kapasitas Silinder: 998cc
Tenaga Maksimum: 200.0 PS @ 13.500 rpm
Torsi Maksimum: 11.6 kg-m @ 11.500 rpm
Fitur
Bodywork aerodinamis M1-style
Suspensi depan KYB 43mm upside down