Tecno Luncurkan Phantom V Fold 2 dan V Flip 2, Ponsel Layar Lipat dengan Harga Terjangkau

Tecno Luncurkan Phantom V Fold 2 dan V Flip 2, Ponsel Layar Lipat dengan Harga Terjangkau

Tecno Phantom V Fold 2 dan Tecno Phantom V Flip 2 resmi dirilis. (screenshot @tecno-mobiles.com)

Harga

Phantom V Fold 2 tersedia dalam pilihan warna hijau dan biru dengan harga USD 1.099 atau sekitar Rp 16,9 juta.

Sementara itu, Phantom V Flip 2 hadir dengan pilihan warna hijau dan abu-abu, dibanderol seharga USD 699 atau sekitar Rp 10,7 juta.

Kedua perangkat ini akan mulai dijual pada 23 September 2024 di wilayah Afrika, diikuti oleh Amerika Latin, Timur Tengah, dan Asia Tenggara. Diharapkan kedua ponsel layar lipat terbaru dari Tecno ini juga akan hadir di Indonesia.


Berita Terkini