Cara Mendaftarkan Alamat Rumah di Google Maps Agar Mudah Ditemukan

Cara Mendaftarkan Alamat Rumah di Google Maps Agar Mudah Ditemukan

Cara Mendaftarkan Alamat Rumah di Google Maps Agar Mudah Ditemukan/foto via screenshot Freepik

 

6. Isi halaman tersebut dengan detail informasi tentang alamat tersebut, seperti nama tempat, kategori tempat, kontak, foto lokasi, dan lainnya.

 

7. Setelah semua informasi terisi, kirim permintaan penambahan alamat dengan mengklik tombol "Submit".

 

8. Google Maps akan memeriksa pendaftaran alamat rumah tersebut dan hasilnya akan diberitahukan melalui email Anda.

 

Cara menambahkan alamat di Google Maps lewat PC.

 

1. Pastikan Anda sudah login dengan akun Google (akun Gmail).

 

2. Buka Google Maps di browser PC melalui alamat https://www.google.com/maps.

 

3. Klik ikon tiga titik di sudut kiri atas dan pilih menu "Tambahkan Tempat".

 

4. Isi informasi lokasi seperti nama tempat, alamat, kategori, kontak, foto lokasi, dan lain-lain.

 

5. Setelah semua informasi terisi, klik opsi "Kirim" untuk mengirim permintaan penambahan alamat rumah di Google Maps.


Berita Terkini