Resep Bolu Pandan Kukus 2 Telur yang Lembut dan Enak

Resep Bolu Pandan Kukus 2 Telur
PASUNDAN EKSPRES - Siapa bilang membuat kue harus ribet? Bolu pandan kukus 2 telur ini adalah bukti bahwa kue lembut dan beraroma khas pandan bisa dibuat dengan bahan sederhana dan cara yang sangat mudah.
Cocok sekali untuk pemula atau bagi kamu yang ingin membuat kue cepat untuk teman ngopi.
Berikut ini adalah resep bolu pandan kukus 2 telur yang lembut dan enak.
BACA JUGA: Makanan Sehat untuk Bantu Meningkatkan Konsentrasi: Langsung bikin Fokus!
Resep Bolu Pandan Kukus 2 Telur
Bahan-bahan
2 butir telur
BACA JUGA: 5 Rahasia Sukses Orang Tionghoa yang Bikin Mereka Selalu Unggul
175 gram gula pasir
1 sdt emulsifier (SP)
1/2 sdt vanili bubuk
3 sdm susu bubuk
200 ml air
200 gram tepung terigu
1 sdt pasta pandan
Pewarna hijau (opsional)